Deskripsi Produk

Mau promosi lebih berkesan? Standing banner dengan jenis tripod ini hadir sebagai solusi promosi yang anti-ribet. Desainnya kokoh, stabil, ringan, dan mudah dibawa ke berbagai acara seperti dekorasi event, promosi produk, pameran, seminar, dan bazar.

Dengan foam board 5 mm yang dicetak menggunakan UV Printer, visual terlihat tajam, tahan lama, dan menarik perhatian. Ukuran fleksibel mulai dari 40x60 cm hingga 60x120 cm bikin banner ini cocok untuk berbagai kebutuhan.

Buruan cetak tripod banner sekarang!

Spesifikasi Produk

  • Bahan:
    1. Tripod: Plastik dengan adjustable lock
    2. Banner: Foam Board 5 mm (Menggunakan UV Printer)
  • Ukuran Ukuran (Banner):
    1. 40 x 60 cm
    2. 50 x 70 cm
    3. 60 x 80 cm
    4. 60 x120 cm

Kelebihan

  1. Tripod yang stabil dan kuat.
  2. Ringkas, mudah dibawa dan dipasang.
  3. Hasil print pada banner tajam dan tidak luntur meski terkena air.
  4. Banner tidak perlu dilaminasi. 

Produk Terkait

Info Pengiriman

JAM OPERASIONAL

Senin s/d Sabtu (Office Hour): 08.00 – 17.00 WIB

Tidak berlaku untuk hari libur nasional dan akhir pekan (Minggu)

Pesanan yang masuk dari Jam 08:00 - 17:00 WIB akan diproses pada hari yang sama, jika telah melunasi pembayaran. Pengiriman diserahkan kepada pihak jasa kurir 1-3 hari setelah pembayaran tersebut diterima.

Note: Mohon cantumkan alamat lengkap dan no. handphone aktif yang bisa dihubungi pihak jasa kurir untuk memudahkan proses pengiriman barang.


Perhitungan Biaya Pengiriman

  1. Biaya pengiriman yang ditampilkan masih bersifat estimasi
  2. Ketika berat dimensi aktual dari total produk yang dipesan sudah muncul, pelanggan akan dihubungi oleh admin OnlinePrint untuk mengkonfirmasi total biaya pengiriman.

Klik order sekarang! Untuk informasi lebih lanjut hubungi layanan Customer Service kami di 081281650000 atau klik langsung pada logo WhatsApp yang tertera.


      UkuranKuantitas DariKuantitas KeHarga
      40 x 60 cm110Rp.2.300.000,00 Rp.230.000,00/unit
      1150Rp.11.250.000,00 Rp.225.000,00/unit(Save 2%)
      51100Rp.22.000.000,00 Rp.220.000,00/unit(Save 4%)
      101999999Rp.214.999.785.000,00 Rp.215.000,00/unit(Save 7%)
      50 x 70 cm110Rp.2.750.000,00 Rp.275.000,00/unit
      1150Rp.13.500.000,00 Rp.270.000,00/unit(Save 2%)
      51100Rp.26.500.000,00 Rp.265.000,00/unit(Save 4%)
      Lihat Lebih Banyak

      Kalkulator Harga

      Total:Rp.230.000,00
      Harga Satuan :Rp.230.000,00
      Silakan masukkan kode pos
      Taksiran Total:Rp.230.000,00